Badan Ekonomi Kreatif
(Bekraf) memberikan pengetahuan manajemen keuangan usaha kepada pelaku ekonomi
kreatif untuk mengakses alternatif permodalan dari perbankan melalui Seri Kelas
Keuangan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) Kreatif Syariah pada Rabu, 20 Februari 2019 di Cirebon.
Agenda BEKRAF
Seri Kelas Keuangan UKM Kreatif di Cirebon
|
Seri Kelas Keuangan UKM Kreatif di Cirebon
Copyright © bekraf.go.id 2019